#news

Bersama AMANAH Aceh Melatih Soft Skills dan Keterampilan Hidup untuk Masa Depan Pemuda

Oleh: Cut Nabila )* Aneuk Muda Aceh Unggul Hebat (AMANAH) Aceh telah memulai inisiatif yang penting untuk meningkatkan kemampuan generasi muda melalui pelatihan soft skill dan keterampilan hidup. Program ini bertujuan untuk memberikan keterampilan yang diperlukan agar para peserta dapat menghadapi tantangan di dunia kerja serta kehidupan sehari-hari dengan lebih percaya diri dan kompeten. AMANAH melalui acara yang bertajuk ‘AMANAH Talent Present CPNS (Calon Penerus Stand Up) Road to Grand

Program Dayahpreneur AMANAH Aceh untuk Mempersiapkan Generasi Muda Menghadapi Dunia Kerja

Oleh: Teuku Rafi )* Di era persaingan global yang semakin ketat, generasi muda membutuhkan dukungan untuk mempersiapkan diri memasuki dunia kerja. Menyadari tantangan ini, Program AMANAH (Aneuk Muda Aceh Unggul Hebat Aceh) hadir sebagai inisiatif yang bertujuan membantu para pemuda di Aceh dalam mengasah keterampilan dan pengetahuan yang dibutuhkan oleh industri masa kini. Program AMANAH dirancang untuk memberikan pelatihan, pendampingan, dan kesempatan kerja kepada generasi muda di Aceh. Dengan fokus

Keberhasilan Pemerintahan Presiden Jokowi Membangun IKN Nusantara

Oleh : Rinda Astuti )* Presiden Joko Widodo (Jokowi) dikenal sebagai sosok yang visioner dalam pembangunan infrastruktur dan perencanaan jangka panjang. Salah satu pencapaian signifikan dari pemerintahannya adalah pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, yang merupakan langkah strategis untuk mendorong pemerataan pembangunan dan mengurangi ketergantungan pada Jakarta sebagai pusat pemerintahan. IKN Nusantara adalah proyek mega infrastrukturnya yang dimaksudkan untuk memindahkan pusat pemerintahan Indonesia dari Jakarta, yang telah menghadapi berbagai masalah

Mengapresiasi Kinerja 10 Tahun Presiden Jokowi di Bidang Konstruksi, Infrastruktur, dan Investasi

Oleh: Pratama Alfan )* Selama 10 tahun terakhir, di bawah kepemimpinan Presiden Joko Widodo, Indonesia telah menyaksikan transformasi besar-besaran di bidang konstruksi, infrastruktur, dan investasi. Presiden Jokowi telah menempatkan pembangunan infrastruktur sebagai pilar utama dalam memacu pertumbuhan ekonomi dan memperkuat fondasi pembangunan nasional. Sejak awal masa jabatannya, Jokowi menegaskan bahwa pembangunan infrastruktur bukan sekadar proyek fisik, melainkan investasi jangka panjang untuk meningkatkan konektivitas, mendorong pertumbuhan daerah, dan menurunkan biaya logistik

Buka ISF 2024, Jokowi: Jangan Ragukan Indonesia Untuk Mencapai Net-Zero Emission

Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi membuka Indonesia Sustainability Forum (ISF) 2024. Presiden Jokowi berharap forum ini sebagai ajang bertukar pikiran dan pengetahuan, sekaligus memberikan solusi dan praktik terbaik global dalam menghadapi perubahan iklim. “Saya harap forum ini dapat menjadi tempat bertemunya pengetahuan, tempat bertemunya pengalaman, tempat bertemunya sumber daya yang dapat menjadi modal bersama dalam berkolaborasi menghadapi tantangan iklim yang ada,” kata Jokowi dalam pidato sambutannya di

Sinergitas Elemen Masyarakat dan Aparat Keamanan Cegah Narasi Provokatif Jelang Pilkada 2024

Oleh: Permata Aulia Menghadapi Pilkada 2024, peran serta berbagai elemen masyarakat menjadi kunci penting dalam memastikan penyelenggaraan yang aman dan demokratis. Dua tantangan utama yang dihadapi adalah penyebaran isu SARA (Suku, Agama, Ras, dan Antargolongan) dan hoaks. Fenomena ini berpotensi memecah belah masyarakat dan mengganggu keharmonisan yang telah lama terjalin. Oleh karena itu, diperlukan langkah-langkah konkret dari berbagai pihak, termasuk tokoh masyarakat, aparat keamanan, serta lembaga penyelenggara pemilu. Tokoh masyarakat

Gala Dinner ISF 2024, Wapres RI Ajak Dunia Bersinergi Wujudkan Kebijakan Inklusif

JAKARTA — Dalam Gala Dinner ISF 2024, Wapres RI mengajak dunia untuk bersinergi dalam merumuskan inisiatif kebijakan yang inklusif dan berkeadilan. International Sustainability Forum (ISF) 2024 mencatatkan sebuah momen yang istimewa melalui penyelenggaraan Gala Dinner yang megah dan sarat akan makna. Acara tersebut berlangsung bukan hanya dengan kemewahan saja, namun juga memadukan adanya komitmen keberlanjutan. Terlihat banyak para tamu dari berbagai negara, termasuk pemimpin dunia, tokoh industri dan aktivis lingkungan.

Upaya Pembunuhan Karakter, Tuduhan Gratifikasi Kaesang Tidak Berdasarkan Fakta

Jakarta — Kaesang Pangarep belakangan ini tengah tertimpa tudingan atau tuduhan dugaan gratifikasi. Ternyata seluruh hal tersebut tidak berdasarkan dengan fakta dan hanya upaya pembunuhan karakter saja. Terlebih, belakangan suhu perpolitikan di Indonesia menjelang Pilkada Serentak 2024 semakin memanas. Diketahui, sempat tersiar kabar bahwa Kaesang telah menerima gratifikasi berupa penggunaan pesawat jet pribadi untuk pergi ke Amerika Serikat (AS) bersama dengan sang istri. Bukan hanya itu, tuduhan terus menyebar dengan

Punya Potensi Energi Hijau Melimpah, Indonesia-Singapura Teken MoU di ISF 2024

Jakarta – Presiden RI, Joko Widodo mengingatkan kepada masyarakat dunia untuk tidak meragukan komitmen Indonesia dalam mencapai net zero emission dan berkontribusi bagi dunia yang lebih hijau. Hal ini diungkapkannya saat menghadiri Opening Ceremony Indonesia International Sustainability Forum (ISF) di Jakarta, Kamis (5/9/2024). Indonesia, menurut Presiden, memiliki potensi energi hijau yang melimpah mencapai lebih dari 3.600 GW. Selain itu, hutan mangrove atau bakau di Indonesia seluas 3,3 juta hektare mampu

Penuh Euforia, Pesan Paus di Misa Akbar GBK: Jangan Mudah Menyerah

Jakarta — Penuh dengan euforia dari seluruh umat Katolik di Indonesia, Paus Fransiskus menyampaikan pesan menyentuh saat Misa Akbar di GBK agar umat tidak mudah menyerah dalam menghadapi kesulitan apapun. Paus Fransiskus menyampaikan homili pada saat melaksanakan Misa Agung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta di hadapan sekitar 60 ribu umat Katolik. Sebagai informasi, Homili merupakan semacam khotbah yang disampaikan di tengah misa, yang berangkat dari injil. Dalam